Panduan Membuat Blog, Cara Bikin Blog
Cara Bikin Blog Khusus Pemula - Panduan Dasar Membuat Blog
Belajar Membuat Blog Adalah Panduan Membuat Blog Yang dipersembahkan Khusus Pemula Sampai Menjadi Mahir, Cara Bikin Blog Secara Mudah

Agar Cepat Terindeks

Sabtu, 22 Januari 2011

Agar Blog yang Anda buat cepat terindek dimesin pencari, ada beberapa tips yang membuat cepat terindek. Caranya adalah sebagai berikut:

Buat Minimal 5 Artikel
Siapkan konten blog anda lebih dari satu, kemudian buat setiap posting saling berhubungan dengan menautkan link. Sangat baik jika anda paling sedikit membuat lima konten. Untuk Anda yang belum mengetahui apa yang dimaksug dengan Lin, silahkan baca disini cara membuat Link.

Daftarkan ke Search Engine.
Daftarkan blog anda ke search engine Google ( http://www.google.com/addurl/) 
Yahoo https://siteexplorer.search.yahoo.com/submit
Mns: http://www.bing.com/webmaster, dan lain - lain
seandainya Anda belum mengetahui cara mendaftar ke mesin pencari sebaiknya Anda Baca Cara Daftar ke Search Engine.

Kirim Artikel Anda ke Social Bookmark.
Daftarkan semua artikel Anda di social bookmark. Seperti misalnya di infogue.com dan lintasberita.com. Tentu sebelumnya anda perlu membuat akun di masing-masing social bookmark tersebut. Apabila Anda belum mengetahui alamat social bookmark, Anda dapat melihatnya di Daftar Social Bookmark.

Lakukan Ping secara berkala
Lakukan ping service http://pingomatic.com/ atau pingoat.com

Berkomentar.
Lakukan komentar di blog-blog lain,

Tetapi menurut saya cukup dengan mengirimkan artikel Anda ke berbagai social Bookmark dan iklan baris gratis, atau  ke berbagai free web submission, saja sudah membuat blog Anda terindek dalam 1 hari.

Selamat mencoba, semoga bermanfaat.

Tinggalkan Komentar di panduan membuat blog, cara bikin blog 0 komentar:

Posting Komentar